Monday, October 7, 2024

Ambang Aku Dibawa Pada Pengertiannya

Warna yang kudapat 

Saat angin keberuntungan itu

Mendekatiku tiada lain adalah 

Bukan wujud apa yang diberikan 

Setelah semua itu berlalu 

Bagaimana cara ia menunjukkan 

Sebuah kepercayaan terhadap

Diriku yang terkecil dan menyimpan rasa ingin tahu...

Yang selorohnya itu dapat lebih dari kekuatan segala macam dendam ^😂

Bagaimana ia meramu segala macam pengikut dilentingkan dengan busurnya sampai tinggi melewati derajat setiap pasang mata yang berada hanya berdiam tatkala hanya sisa suara yang ada.... tanpa tahu lagi arah dan letak;

Pembicaraan seperti angin lalu 

Seolah-olah...

Tiada perlu lagi 

Pengaturan kapan keinginannya 

Semua akan terjawab semua...

Nanti, esok atau kelak ... masih

Menjadi sebuah ruang penantian 

🙄🐑

No comments:

Post a Comment

Baku

 seperti datang tanpa diundang masa yang menghampiri engkau terbentang sebelum penuhnya kesadaran menemukan bagian sebagai apa saja ditempat...